Apa itu US dalam Ujian?
US merupakan kegiatan penilaian hasil belajar yang dilaksanakan oleh sekolah dan Dinas Pendididkan pada akhir satuan pendidikan. US penyelenggaraannya oleh sekolah sendiri meliputi semua bidang studi.
Apa yang dimaksud dengan US di sekolah?
Nilai ujian sekolah (US) merupakan salah satu syarat penentu kelulusan siswa, selain nilai rapor dan nilai sikap siswa.
UNDUHAN
Juknis
Ijasah 2022 Download di sini
Salinan
Persesjen Nomor 3 Tahun 2022
Aplikasi
Nilai Ijasah dan Cetak SKHU SD 1
Aplikasi
Nilai Ijasah dan Cetak SKHU SD 2
Aplikasi
Nilai Ijasah dan Cetak SKHU SMP
Post a Comment for "Ujian Sekolah Tahun Pelajaran 2021/2022"