SKHU
(Surat Keterangan Hasil Ujian) adalah surat keterangan yang dikeluarkan oleh
sekolah yang berisi nilai hasil ujian nasional.SKHU dikeluarkan sebelum ijazah
atau STTB dikeluarkan oleh Dinas Pendidikan. SKHU digunakan untuk mendaftar
sekolah ke jenjang yang lebih tinggi. Biasanya SKHU tidak dikembalikan
kepada siswa ketika pendaftaran.
Berikut
ini Admin berikan gambaran tentang aplikasi terbaru yang Admin buat dengan
meminta masukan serta persetjuan dan berbagai pihak baik itu teman guru, Kepala
sekolah, pengawas serta Kepala bidang Pendidikan dasar Dinas Pendidikan
kabupaten.
Sesuai
yang ada dalam aplikasi ini perubahannya yakni berhubungan dengan berbagai hal
diantaranya sebagai berikut.
- Adanya SKM Satuan pendidikan
sebagai acuan lulus dan tidak lulusnya siswa.
- Nilai tiap mata pelajaran yang
tercantum dalam SKHU diambil dan (rata-rata nilai raport semester 7 hingga
11) ditambah dengan ( 2 x nilai semester 2) kemudian di bagi 3
- Nilai semester 12 diambil dan
pembelajaran tatap muka sampai dengan 14 Maret 2020 (sebelum Lockdown).
- Nilai pembelajaran DARING/ONLINE
dipergunakan sebagai nilai tambah sesuai dengan kebijakan sekolah / guru
- Ada 2 versi SKI-lU yaitu untuk
lembaga yang melaksanakan Kurikulum Tingkat Satuan Pendidikan 2006 ( KTSP
2006) juga untuk Kurikulum 2013 (K13). sehingga Anda tinggal memilih
sesuai dengan kondisi lembaga Anda
Bisa
juga aplikasi ini dijadikan bahan perbandingan seandainya kabupaten anda
mengeluarkan aplikasi SKHU juga, dan Aplikasi ini silahkan anda edit untuk
menyesuaikan kondisi pembelajaran di Kabupaten anda
Download Aplikasi Pengolahan Nilai Ijasah SD disini atau disiniDownload Aplikasi Nilai SD disini atau disini
Sumber : https://www.kangmartho.com/
Post a Comment for "Aplikasi SKHU SD TAHUN 2019/2020"