Peluncuran Single Sign On (SIM-PKB) Akun belajar.id

Posted by

Salam Digital! Sahabat GTK di tanah air, tentunya sahabat semua sudah tahu bahwa akun belajar.id harus dimiliki oleh semua Guru dan Tenaga Kependidikan disemua jenjang dengan cara melakukan aktivasi. Saat ini akun belajar.id yang kita miliki dapat digunakan sebagai Single Sign-On Sistem Informasi Manajemen Pengembangan Profesional Berkelanjutan (SIM-PKB). 

Bagi sahabat Guru dan Tenaga Kependidikan yang belum memiliki akun belajar.id, segera aktivasi akun belajar.id Anda. Mulailah menjadi Digital Talent di sekolah kita. Kunjungi situs kami https://belajar.id dan manfaatkan fasilitasnya.

Panduan Kelola Data Dasar dan Integrasi Layanan SIM-PKB ke Akun Belajar.id klik di sini

Bantuan (FAQ) SIM-PKB Unduh di sini




Demikian postingan kami dengan judul Peluncuran Single Sign On (SIM-PKB) Akun belajar.id Semoga bermanfaat dan Terima Kasih atas kunjungannya...Eh Jangan lupa Share and Like Ya?

>>>BUKA POSTINGAN LAINNYA

About Supiadi
Bekerja sebagai pendidik dan Saya hanyalah blogger newbie yang senang berbagi dan meluangkan sedikit waktu untuk ngeblog. Semoga supiadi74.blogspot.com ini bisa memberikan informasi yang manfaat bagi teman-teman Guru di seluruh Indonesia.


FOLLOW and JOIN to Get Update!

Social Media Widget SM Widgets




Demo Blog NJW V2 Updated at: August 24, 2021

0 komentar:

Post a Comment